Siapa yang ga tahu Barcelona..? Tim yang digadang-gadang sebagai salah satu tim terbaik dengan permainan tercantik sepanjang sejarah ini kembali menambah amunisi baru. Siapa dia?? Ya, dia adalah David Villa, mantan pemain Valencia yang juga andalan timnas Spanyol.
Kita tahu, skuad Barca yang sekarang berisi pemain-pemain yang menakjubkan. Bagaimana ya kalo ditambah satu lagi talenta brilian semacam Villa?? Jujur, saya adalah fans Villa, tapi saya ga suka Barca. Tapi kalo udah begini, kayaknya saya bisa jadi suka Barca juga. Villa diboyong dengan banderol sebesar 34,2 Juta pounds. Dengan demikian, Villa masuk daftar pemain termahal di dunia, yaitu pada peringkat ke-6. Okelah, kita tunggu saja nanti bagaimana permainan Villa bersama Barca. Apakah dia akan bisa memprtahankan performa menawan seperti pada saat membela Valencia, ataukah akan menurun penampilannya layaknya beberapa pemain bintang yang lainnya?? Yang jelas, maju terus Villa... !!
Kamis, 20 Mei 2010
Barca dapat Villa !!!


0 komentar:
Posting Komentar